Decathlon Indonesia telah membuka gerai berkonsep compact store pertama di AEON Mall Deltamas, Cikarang. Ini merupakan kabar gembira bagi para pecinta olahraga.
Paxel menjadi perusahaan kurir logistik pertama di Indonesia dengan sertifikasi Halal Logistik, memberikan jaminan keamanan pengiriman produk bagi konsumen, khususnya untuk makanan.